Text
Rahasia Evalina
Sesuatu terjadi pada Evalina semasa ia masih remaja, yang membuat hidupnya berubah 180 derajat. Ia merasa kehilangan kasih sayang dan kepercayaan
orangtuanya. Ketegangan dan pertengkaran dengan ibunya tak terhindarkan, membuatnya tidak tahan dan melarikan diri. Di perjalanan, di gerbong
kereta api, ia bertemu dengan seorang wanita yang kemudian mempersatukan kembali dengan orang tuanya.
H.DW.2023.129 | 899.221 BEL r | My Library (800) | Tersedia - Indonesia |
Tidak tersedia versi lain